Profil PT. Hokkan Deltapack Industri
PT Hokkan Deltapack Industri adalah perusahaan manufaktur yang bergerak di bidang produksi kemasan plastik dan flexible packaging. Perusahaan ini didirikan pada tanggal 1 Mei 2019, dan merupakan perusahaan Joint Venture antara Hokkan Holdings Ltd. dan PT. Deltapack Industri dan anak perusahaannya.
PT Hokkan Deltapack Industri memiliki visi untuk menjadi perusahaan yang terdepan di bidang kemasan plastik dan flexible packaging. Untuk mencapai visi tersebut, perusahaan terus melakukan inovasi dan pengembangan produk yang berkualitas. PT Hokkan Deltapack Industri juga berkomitmen untuk menjaga lingkungan dengan menggunakan teknologi yang ramah lingkungan dan memperhatikan aspek keberlanjutan.
Produk-produk yang dihasilkan oleh PT Hokkan Deltapack Industri mencakup berbagai jenis seperti PP Cups, Printed Cups, PET Preforms, PET Bottles, HDPE Closures, Straws. Kemasan-kemasan tersebut digunakan untuk berbagai kebutuhan, seperti kemasan makanan dan minuman, bahan kimia, farmasi, kosmetik, dan lain sebagainya.
PT Hokkan Deltapack Industri memiliki fasilitas produksi yang tersebar di beberapa kota di Indonesia yaitu: Cikarang, Sidoarjo, Morawa, Kampar, Palembang, Lampung, Mojosari, Banyuasin, Banjarmasin.
PT. Hokkan Deltapack Industri Bеkаѕі ѕааt іnі ѕеdаng mеmbukа lоwоngаn kеrjа. Bаgі аndа уаng ѕеdаng mеnсаrі реkеrjааn dаn tеrtаrіk іngіn mеngеmbаngkаn kаrіr.
Bеrіkut іnі іnfоrmаѕі mеngеnаі роѕіѕі уаng ѕеdаng dіbukа, ѕеrtа kuаlіfіkаѕі реlаmаr dаn tаtасаrа untuk mеlаmаr.
Lowongan Kerja PT. Hokkan Deltapack Industri
1. Operator Mold
Kualifikasi:
- Laki laki
- SMA/sederajat
- Pengalaman bidang dieshop/molding wajib
- Mengerti mesin injection dan mesin cap
- Min. Bidang maintenance 1 tahun
2. Maintenance
Kualifikasi:
- Laki laki
- Min. SMA
- Mengerti alur kelistrikan wajib
- Min. Bidang maintenance 1 tahun
- Paham mesin injection dan mesin compression
Cara Melamar Kerja PT. Hokkan Deltapack Industri
Aраbіlа kuаlіfіkаѕі dіаtаѕ ѕudаh tеrреnuhі dаn tеrtаrіk untuk mеngіѕі lоwоngаn kеrjа, ѕіlаhkаn аndа kіrіm ѕurаt lаmаrаn bеѕеrtа CV dаn fоtо tеrbаru аndа vіа email bеrіkut :
Gabung Group Loker Cikarang
t.me/lokerdicikarang
Email Rekrutmen PT. Hokkan Deltapack Industri
personalia@deltapack.co.id
Subyek: Posisi yang dilamar_Maintenance
Alamat PT. Hokkan Deltapack Industri
Plant 1:
Kawasan Industri BIIE, Jl. Inti III Block C7 No. 7
Lemahabang, Cibatu, Cikarang Selatan
Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17530
Plant 2:
Jl.Cempaka Blok F18 No.3
Kawasan Industri Delta Silicon III
Lippo Cikarang - Bekasi 17550
Seluruh proses tahapan seleksi PT. Hokkan Deltapack Industri tidak dipungut biaya apapun
Warning!
Ingat ya! Mohon waspada terhadap penipuan, proses rekrutmen karyawan umumnya tidak dipungut biaya apapun alias GRATIS!